Seorang wanita remaja bernama Yuzu Aihara yang telah kehilangan ayahnya dan kini ibunya akan segera menikah lagi. Karena pernikahan itu, Yuzu diharuskan pindah dan sekolah di sekolah khusus wanita, baru di hari pertama sekolah ia telah terlibat masalah. Tertangkap telah membawa ponsel dan mendapat teguran keras dari ketua OSIS yang bernama Mei. Belakangan barulah Yuzu sadar bahwa Mei adalah anak dari ayah tirinya dan akan segera menjadi saudara tirinya.
Opening
- Azalea by nano feat. RIPE
Ending
- Dear Teardrop by Mia REGINA
Temukan OST anime menarik lainnya: